EXO tampaknya makin laris menjadi bintang iklan. Pelantun "Growl" ini pun kembali dipercaya oleh Coca Cola untuk mengiklankan salah satu produk minumannya, Sunny 10.
Penggemar Korea pastinya sudah familiar dengan nama Gangnam di Seoul berkat demam "Gangnam Style". Departemen pariwisata setempat kini menunjuk selebriti baru untuk menjadi duta mempromosikan Gangnam. Ambassador baru tersebut adalah EXO dan SHINee.
Beberapa waktu lalu pihak majalah The Celebrity merilis preview edisi Maret 2014. Dalam cover tersebut menampilkan member EXO yang berpose bareng Tang Wei Bagaimana perasaan mereka bisa foto bersama aktris terkenal?
SNSD akhirnya kembali dengan single baru “Mr.Mr” dan telah menyapu chart musik tidak hanya di Korea tapi di seluruh dunia .
Pada tanggal 24 Februari, SNSD merilis mini – album keempat mereka secara online. Hanya dalam beberapa jam,” Mr.Mr ” berada di posisi #1 tujuh chart musik yang berbeda termasuk Melon, Mnet, Olleh Music, Bugs, Genie, Soribada dan Monkey3 .
Setelah menunggu beberapa lama dan mendengar berita simpang siur tentang combeck mereka akhirnya para SONE patut berbahagia karena Girls Generation akhirnya merilis mini album ke 4 mereka.yeayyy!!
sekarang author mau share tracklist soundtrack K-drama yang judulnya you who came from the star.. pasti chingu dah pada tau kan sama K-drama yang satu ini ?? gak usah banyak ngomong lagi langsung check tracklistnya berikut ini..
Suho dan Baekhyun EXO bersiap-siap untuk melakukan penampilan spesial untuk debut mereka sebagai MC di ‘Inkigayo’ akhir pekan ini.
Perwakilan SM Entertainment mengatakan kepada MyDaily pada tanggal 14 Februari,“Suho dan Baekhyun sedang mempersiapkan untuk melakukan panggung spesial di ‘Inkigayo’.”
Dete wa ikenai to waka~tsu tetanoni “Ya~a hisashiburida ne” Denwa no koe ga furuete sugu ni Kōkai ga tameiki e to kawatte ku Dete kureru wake nai to omo~tsu tetakara Gomen koe ni naranai no